Back
INCO - Vale Indonesia

INCO rampungkan decision investment proyek di Sulawasi

02 March 2020

Vale Indonesia (INCO) targetkan final investment decision untuk ekspansi proyek penhiliran di Sulawesi akan selesai pada akhir 2020. Tahun ini perseroan akan fokus pada penyeselaian persyaratan serta akspek teknis, perizinan dan dokumen-dokumen inti untuk pengambilan keputusan investasi final pengembangan proyek Pomalaa dan Bahodopi. Saat ini perseroan tengah membangun smelter nikel di Pomalaa dan smelter feronikel di Bahadopi.

Related Research

Mining
INCO - Riding the wave of EV boom
Devi Harjoto 15 August 2022 See Detail
Mining
INCO - Headwind from global uncertainty
Devi Harjoto, Alfiansyah 20 May 2022 See Detail
Mining
INCO - The Nickel Chronicles: INCO’s Next Chapter in Ore and HPA...
Laurencia Hiemas 14 November 2024 See Detail