Back
BBTN - Bank Tabungan Negara (Persero)

Kemenkeu akan tetap kaji akuisisi BBTN oleh BMRI

Kementerian Keuangan akan tetap mengkaji rencana akuisisi Bank Tabungan Negara (BBTN) oleh Bank Mandiri (BMRI). Menteri Keuangan, Chatib Basri, menilai keputusan Presiden SBY menunda akuisisi tersebut untuk melakukan pendalaman secara komprehensif. Kajian tentang akuisisi BTN oleh Mandiri menjadi pembahasan di sidang kabinet dan nantinya akan diputuskan untuk dilanjutkan atau dilimpahkan kepada pemerintahan baru. Skema akuisisi BTN oleh Mandiri juga akan terus dibahas. Jika akuisisi tersebut berupa privatisasi, maka harus melalui Komite Privatisasi, jika bukan privatisasi bisa dilakukan dengan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS).

Related Research

Banking & Finance
BBTN - Upbeat FY23 earnings
Akhmad Nurcahyadi 12 February 2024 See Detail
Banking & Finance
BBTN - Solid 3Q23 earnings growth; In-line 9M23
Akhmad Nurcahyadi 30 November 2023 See Detail
Banking & Finance
BBTN - Flat 1H23 earnings; expects stronger 2H23
Akhmad Nurcahyadi 24 July 2023 See Detail