Kembali
Aneka Tambang (ANTAM) menguasai 100% saham PT Antam Jindal Stainless Indonesia
Aneka Tambang (ANTAM) menguasai 100% saham PT Antam Jindal Stainless Indonesia (AJSI) setelah membeli 45% saham AJSI dari perusahaan India, Jindal Stainless Ltd (JSL). AJSI merupakan perusahaan patungan yang didirikan oleh perseroan dengan JSL dalam usaha untuk mengembangkan bijih nikel menjadi nickel pig iron dengan lokasi proyek yang terletak di kabupaten Konawe Utara provinsi Sulawesi tenggara.