Kembali
BMRI - Bank Mandiri (Persero)

BMRI akan bawa debitur tidak kooperatif ke pengadilan

16 November 2016

Bank Mandiri (BMRI) akan membawa debitur yang tidak kooperatif ke pengadilan. Langkah ini dilakukan untuk mempercepat penyelesaian kredit bermasalah. Upaya hukum tersebut akan dilakukan baik melalui jalur perdata maupun pidana terhadap debitur yang terindikasi melakukan penyalahgunaan kredit maupun debitur yang tidak memiliki iktikad baik untuk memenuhi kewajiban pembayaran kreditnya kepada Bank Mandiri. Untuk memperkuat struktur aset produktif yang lebih solid, BMRI juga telah membentuk pencadangan dan menerapkan kebijakan loan loss coverage yang cukup konservatif.

Related Research

Banking & Finance
BMRI - Expecting 2H23 results to continue solid
Akhmad Nurcahyadi 02 Agustus 2023 Lihat Detail
Banking & Finance
BMRI - Strong earnings ’23, ‘24F likely to continue
Akhmad Nurcahyadi 01 Februari 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BMRI - Cautiously Optimistic
Akhmad Nurcahyadi 08 November 2022 Lihat Detail