Kembali
EXCL - XL Axiata

EXCL mendapat tambahan 1 kanal frekuensi 3G, EXCL targetkan pertumbuhan bisnis konten digital hingga

XL Axiata (EXCL) dan PT Telkomsel mendapat tambahan 1 kanal frekuensi seluler 3G. Untuk itu perseroan wajib membayar biaya hak penggunaan frekuensi sebesar Rp513.22 miliar per kanal dan biaya izin pita spektrum frekuensi radio tahunan yaitu sebesar 20% dari harga lelang 3G pada 2006 yang sebesar Rp256.61 miliar. r XL Axiata (EXCL) akan meluncurkan 100 inovasi layanan digital pada tahun 2013. Nilai pendapatan yang diperoleh XL dari layanan Value Added Service (VAS) pada akhir tahun 2012 mencapai Rp 403 miliar atau memberi kontribusi sebesar 2% terhadap pendapatan perseroan. Perseroan menargetkan kontribusinya menjadi 4% di tahun 2013. VAS adalah bagian dari layanan digital operator XL. Kontribusi VAS tahun 2012 lalu XL. r XL Axiata (EXCL) memperkuat sektor bisnis konten digital. Tahun ini, perseroan menargetkan pertumbuhan bisnis tersebut hingga 2,5 kali lipat dibandingkan tahun lalu. Untuk mendorong pertumbuhan, perseroan akan meluncurkan layanan konten digital dengan inovasi terbaru.

Related Research

Telecommunication & Tower
EXCL - Betting on improvement
Devi Harjoto 15 November 2022 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
EXCL - Pinning hopes on convergence services
Devi Harjoto 07 September 2022 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
EXCL - Smooth sailing
Devi Harjoto 16 Februari 2024 Lihat Detail