Kembali
INCO targetkan produksi nikel 2015 naik 1.6% YoY
11 Maret 2015
Vale Indonesia (INCO) menargetkan produksi nikel tahun 2015 ini mencapai 80 ribu ton atau naik 1.6% YoY. Perseroan optimis harga nikel tahun ini akan lebih baik dari tahun lalu dipengaruhi oleh penurunan produksi nikel dunia terutama kurangnya ekspor bijih nikel dari Indonesia yang sempat terhenti pada awal 2014.