Kembali
ISAT - Indosat

ISAT siap turunkan utang USD 200 juta

08 Oktober 2015

Indosat (ISAT) berencana menurunkan utang sebesar USD 200 juta pada kuartal IV-2015. Hingga akhir Agustus 2015, perseroan memiliki utang valas senilai USD 500 juta atau sekitar 30% dari total utang. ISAT akan membayar sebagian utang tersebut dengan dana berdenominasi Rupiah. Langkah ini bertujuan untuk menekan porsi utang valas perseroan dari 50% menjadi 15-20% dari total utang pada akhir 2015. Dengan demikian, ISAT mampu mengurangi dampak akibat fluktuasi nilai tukar Rupiah.

Related Research

Telecommunication & Tower
ISAT - Driving fixed broadband growth
Devi Harjoto 01 November 2023 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
ISAT - Pushing greater synergy
Devi Harjoto 21 Februari 2023 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
ISAT - Reaping low hanging fruit from synergy
Devi Harjoto 02 Agustus 2023 Lihat Detail