Kembali
TLKM - Telekomunikasi Indonesia (Persero)

TLKM targetkan pertumbuhan segmen high end market double digit

16 Maret 2016

Telekomunikasi Indonesia (TLKM) tetap menargetkan pertumbuhan pendapatan ICT business di segmen high end market (enterprises, vernment, SME) double digit, sama dengan pencapaian 2015. Untuk mencapai sasaran itu, perseroan akan melakukan transformasi pada pola parenting strategy terhadap anak perusahaannya melalui implementasi organisasi berbasis Enterprise Customer Facing Unit (CFU). Implementasi enterprise CFU akan menstimulasi tiga hal penting yaitu business penetration, business productivity dan business profitabilitas. Telkomsel, anak usaha Telekomunikasi Indonesia (TLKM), akan mengalokasikan lebih dari 50% capex untuk kebutuhan jaringan dengan melakukan modernisasi dan pembangunan BTS. Perseroan akan membangun 13.000 BTS baru dan melakukan modernisasi 11.000 BTS.

Related Research

Telecommunication & Tower
TLKM - Banking on burgeoning demand for digital infra
Devi Harjoto 09 Januari 2023 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - Seeking holy grail of telco industry
Devi Harjoto 25 Juli 2022 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - Peeking into the future
Devi Harjoto 04 Agustus 2022 Lihat Detail