Back
BMRI - Bank Mandiri (Persero)

BMRI targetkan kredit tumbuh 13%-14% pada 1H2015

29 July 2015

Bank Mandiri (BMRI) menargetkan kredit tumbuh sebesar 13% sampai 14% pada semester I 2015. Sebagai gambaran sampai Mei 2015, jumlah kredit yang disalurkan perseroan masih mengalami kenaikan 14,79% menjadi Rp Rp 485,4 triliun. Sedangkan laba bersih perseroan sampai semester I 2015 diperkirakan masih mengalami kenaikan hanya single digit. Sedangkan sampai akhir tahun, perseroan hanya menargetkan pertumbuhan laba diatas 10%. Jika dilihat pada laporan keuangan bulanan terakhir perseroan pada Mei 2015, terlihat, kenaikan laba bersih perseroan mencapai 20,92% menjadi Rp 8,79 triliun.

Related Research

Banking & Finance
BMRI - Strong earnings pick-up, raising our ‘24F EPS
Akhmad Nurcahyadi 01 November 2023 See Detail
Banking & Finance
BMRI - FY24 earnings inline
Akhmad Nurcahyadi 06 February 2025 See Detail
Banking & Finance
BMRI - Expecting 2H23 results to continue solid
Akhmad Nurcahyadi 02 August 2023 See Detail