Back
Kementerian BUMN mengimbau BNI dan Mandiri benar-benar matang dalam proses rights issue
Kementerian BUMN mengimbau Bank Negara Indonesia (BBNI) dan Bank Mandiri (BMRI) benar-benar melakukan persiapan matang dan mencermati reaksi pasar dalam proses penerbitan saham terbatas (rights issue) kedua bank pelat merah tersebut.