Back
KLBF - Kalbe Farma

KLBF estimasi laba bersih 2018 Rp2,42 triliun

18 February 2019

Kalbe Farma (KLBF) memperkirakan penjualan dan laba bersih sepanjang 2018 masing-masing tumbuh 4,48% YoY dan 1% YoY menjadi Rp21,08 triliun dan Rp2,42 triliun. Melambatnya pertumbuhan laba bersih perseroan disebabkan oleh dampak fluktuasi rupiah sepanjang tahun lalu dan perubahan portofolio produk secara konsolidasi. Di tahun ini, pertumbuhan penjualan diperkirakan minimal sama dengan pencapaian 2018. Perseroan mengalokasikan capex tahun ini sebesar Rp1-1,15 triliun yang akan digunakan untuk melanjutkan pembangunan pabrik baru obat bebas di Cikarang, Jawa Barat dan pabrik obat resep di Pulo Gadung, Jakarta Timur.

Related Research

Consumer
KLBF - Perbaikan ekonomi topang performa bisnis di masa depan
Winny Rahardja 08 April 2022 See Detail
Consumer
KLBF - Terus bertumbuh di kuartal II/2022
Winny Rahardja 05 August 2022 See Detail
Consumer
KLBF - Performa solid pada kuartal pertama tahun 2022
Winny Rahardja 10 May 2022 See Detail