Back
        
        
          
          
      
    MTEL targetkan pendapatan tahun ini tumbuh 12% YoY
            26 October 2022
            
          
          Dayamitra Telekomunikasi (MTEL) menargetkan pendapatan tahun ini tumbuh 12% YoY. Perseroan akan fokus mengembangkan ekosistem menara telekomunikasi (tower) mulai dari bisnis pembangunan tower, fiber optic, penyediaan power supply dari tenaga panel surya serta masuk ke area edge computing untuk mendukung layanan 5G. Langkah pengembangan bisnis tersebut akan meningkatkan revenue dan laba perusahaan dibandingkan menperasikan dan membangun bisnis tower.