Back
AMRT - Sumber Alfaria Trijaya

Penjualan AMRT 1H15 berpotensi naik 5%, akan terbitkan lagi obligasi Rp 1 triliun

07 July 2015

Sumber Alfaria Trijaya (AMRT) memperkirakan penjualan pada semester I/2015 naik 5% dibandingkan dengan periode yang sama 2014, seiring dengan pelemahan ekonomi dalam beberapa bulan terakhir. Dari sisi bottom line, perseroan menjaga agar profit sama dengan tahun lalu. Sumber Alfaria Trijaya (AMRT) akan kembali menerbitkan obligasi sebesar Rp 1 triliun. Emisi surat utang tersebut akan direalisasikan pada Juli tahun ini. Obligasi tersebut merupakan bagian dari penawaran umum berkelanjutan (PUB) I senilai Rp 2 triliun. Penerbitan obligasi pada bulan ini untuk menutupi utang perseroan sebelumnya (refinancing). Sesuai rencana, AMRT akan menggunakan 50% dana hasil emisi obligasi untuk membayar utang jangka pendek (revolving) kepada Bank Central Asia (BBCA) dan sisanya untuk membayar utang kepada Bank Mandiri (BMRI). Perseroan membidik kenaikan penjualan sebesar 15% pada tahun ini.

Related Research

Retailers
AMRT - Improving productivity and efficiency through expansions
Andre Suntono 23 July 2025 See Detail
Retailers
AMRT - Continuous business’ expansion, despite in a political ye...
Andre Suntono 04 April 2024 See Detail
Retailers
AMRT - Surviving 3Q25F, with a potentially better condition in 4...
Andre Suntono 22 October 2025 See Detail