Back
TLKM - Telekomunikasi Indonesia (Persero)

TLKM perkuat bisnis e-commerce

23 September 2016

Telekomunikasi Indonesia (TLKM) kembali berekspansi di sektor perdagangan elektronik (e-commerce) dengan meluncurkan Indonesia Tourism Exchange (itx.co.id). Sebelumnya, perseroan telah berkolaborasi dengan eBay dengan mengembangkan blanja.com. Itx.co.id menghubungkan antara para penjual jasa, seperti pengelola hotel, kawasan wisata, resor, penyedia sistem pembayaran, serta akomodasi lainnya dengan pihak pembeli seperti agen wisata. Keuntungan perseroan dari bisnis ini berasal dari setiap fee transaksi yang terjadi antara penjual dengan pembeli.

Related Research

Telecommunication & Tower
TLKM - More upside expected
Devi Harjoto 04 May 2023 See Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - 9M25 miss, but B2B and IndiHome cushion the decline
Steven Gunawan 04 November 2025 See Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - Dawn of the new convergence era
Devi Harjoto 07 November 2022 See Detail