Back
TLKM - Telekomunikasi Indonesia (Persero)

TLKM targetkan pendapatan tumbuh 5% pada 2012, tawarkan Patrakom ke investor strategis

Telekomunikasi Indonesia (TLKM) optimis kinerja kuartal I 2012 masih sesuai target perseroan. Perseoran menargetkan pertumbuhan pendapatan sebesar 5% pada 2012. Pertumbuhan telepon seluler masih menguasai 40%. Perseroan mengharapkan pangsa pasar 50% untuk GSM pada 2012. r Telekomunikasi Indonesia (TLKM) kembali berusaha menawarkan penjualan PT Patra Telekomunikasi Indonesia (Patrakom) kepada investor strategis. Penawaran terbaru lakukan kepada dua investor strategis yang bergerak di bidang telekomunikasi. r Penawaran umum perdana saham (Initial Public Offering/IPO) salah satu anak usaha Telekomunikasi Indonesia (TLKM), yaitu PT Dayamitra Telekomunikasi (Mitratel) direncanakan pada semester I 2013. Penunjuk penasehat keuangan akan rampung dalam tempo satu setengah bulan ke depan.

Related Research

Telecommunication & Tower
TLKM - Peeking into the future
Devi Harjoto 04 August 2022 See Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - One step ahead towards convergence
Devi Harjoto 03 April 2023 See Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - Seeking holy grail of telco industry
Devi Harjoto 25 July 2022 See Detail