Kembali
Astra International (ASII) berencana membagikan dividen interim tahun buku 2009 sebesar Rp 290/saham
Astra International (ASII) berencana membagikan dividen interim tahun buku 2009 sebesar Rp 290/saham. Rencananya dividen interim tersebut akan dilaksanakan pada 16 November 2009 dengan cum dividen di pasar reguler dan nesiasi pada 29 Oktober 2009 dan ex dividen di pasar reguler dan nesiasi pada 30 Oktober 2009. Sedangkan cum dividen interim dan ex dividen di pasar tunai masing-masing akan dilaksanakan pada tanggal 3 November dan 4 November 2009.