Kembali
Bank Mandiri akan memberikan pinjaman USD 55 juta
Bank Mandiri (BMRI) akan memberikan pinjaman USD 55 juta untuk mendanai proyek panas bumi (geothermal). Kredit tersebut akan diberikan untuk 2 proyek, yakni di Kepulauan Riau dan Sumatera Selatan