Kembali
BBCA - Bank Central Asia

BBCA mencatatkan pertumbuhan kredit sebesar 27% sepanjang 2012

Bank Central Asia (BBCA) berhasil mencatatkan pertumbuhan kredit sebesar 27% sepanjang 2012 atau melampaui kenaikan kredit industri perbankan secara nasional yang berada di level 23% pada tahun lalu. Perseroan menargetkan penyaluran kredit tahun ini tumbuh sebesar 18% dengan menargetkan sejumlah sektor antara lain telekomunikasi dan infrastruktur.

Related Research

Banking & Finance
BBCA - Steady growth trajectory; raising our ‘24F EPS
Akhmad Nurcahyadi 23 Oktober 2023 Lihat Detail
Banking & Finance
BBCA - Robust results momentum to sustain
Akhmad Nurcahyadi 28 Juli 2023 Lihat Detail
Banking & Finance
BBCA - Another solid monthly earnings to support 9M24
Akhmad Nurcahyadi 22 Agustus 2024 Lihat Detail