Kembali
BBNI - Bank Negara Indonesia

BBNI menggandeng OnlinePajak, targetkan transaksi perbankan tumbuh 30-40%

07 April 2016

Bank Negara Indonesia (BBNI) menargetkan transaksi perbankan (transactional banking) tumbuh 30-40% pada tahun ini. Untuk meningkatkan volume transaksi tersebut, BBNI menggandeng OnlinePajak, aplikasi pajak berbasis online untuk melakukan kerjasama pembayaran pajak melalui aplikasi tersebut. Melalui kerja sama tersebut, sekitar 300 ribu nasabah perusahaan BNI dapat melakukan hitung, setor dan lapor pajak online. Di sisi lain, 150 ribu pengguna OnlinePajak dapat membayar pajak menggunakan akun BBNI hanya dengan satu klik dan tidak perlu kantor. Bank Negara Indonesia (BBNI) dan OnlinePajak menandatangani kerja sama guna memudahkan para nasabah bank BUMN tersebut membayar pajaknya melalui aplikasi OnlinePajak. Dengan kerja sama tersebut 300 ribu nasabah perusahaan BNI dapat melakukan hitung, setor dan lapor pajak secara online lewat aplikasi OnlinePajak. Sedangkan 150 ribu pengguna aplikasi Online Pajak dapat membayar dengan menggunakan akun BNI hanya dengan satu klik.

Related Research

Banking & Finance
BBNI - Time to Rebound
Devi Harjoto, Alfiansyah 29 Juni 2022 Lihat Detail
Banking & Finance
BBNI - 9M23 earnings 15.1% yoy, overall inline
Akhmad Nurcahyadi 02 November 2023 Lihat Detail
Banking & Finance
BBNI - 9M24 below; expect better ‘25F performance
Akhmad Nurcahyadi 29 Oktober 2024 Lihat Detail