Kembali
BBRI - Bank Rakyat Indonesia (Persero)

BBRI salurkan 60% KUR ke sektor produktif

23 Maret 2022

Bank Rakyat Indonesia (BBRI) mendorong penyaluran KUR tahun ini mencapai 60% ke sektor produktif sejalan dengan upaya Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). Penyaluran KUR yang didominasi sektor mikro ini juga menjadi wujud nyata perseroan untuk meningkatkan inklusi keuangan. BBRI mendapatkan alokasi dana KUR sebesar Rp260 triliun atau setara 70% dari total dana KUR sebesar Rp373,17 triliun. Perseroan telah merancang strategi untuk menptimalisasi kucuran di sektor unggulan serta memiliki multiplier effect kuat dari aktivitas usahanya. Pertama, pelaku usaha sektor perdagangan dengan value chain yang panjang. Kedua, membidik sektor bisnis yang tahan banting terhadap pandemi seperti sektor pangan. Ketiga, melirik sektor manufaktur karena dianggap terus mengalami perbaikan.

Related Research

Banking & Finance
BBRI - Value Beyond Profit
Akhmad Nurcahyadi 09 Februari 2023 Lihat Detail
Banking & Finance
BBRI - Inline 7M25 bank only earnings
Akhmad Nurcahyadi 27 Agustus 2025 Lihat Detail
Banking & Finance
BBRI - 2023 earnings greater than ours and consensus
Akhmad Nurcahyadi 31 Januari 2024 Lihat Detail