Kembali
BBRI - Bank Rakyat Indonesia (Persero)

BBRI targetkan pertumbuhan KPR 20-22%

06 Februari 2019

Bank Rakyat Indonesia (BBRI) menargetkan pertumbuhan penyaluran kredit pemilikan rumah (KPR) sebesar 20-22%, lebih tinggi dibandingkan target tahun lalu sebesar 19% YoY. Perseroan menilai, sejumlah program bank sentral dan otoritas akan memberikan stimulus positif terhadap pemintaan KPR. Disamping itu, perseroan memperkirakan adanya program baru dari Kementrerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.

Related Research

Banking & Finance
BBRI - Banking on sustainable micro growth
Devi Harjoto, Budi Rustanto 01 Agustus 2022 Lihat Detail
Banking & Finance
BBRI - Value Beyond Profit
Akhmad Nurcahyadi 09 Februari 2023 Lihat Detail
Banking & Finance
BBRI - Inline 10M24 bank only earnings
Akhmad Nurcahyadi 05 Desember 2024 Lihat Detail