Kembali
BWPT - BW Plantation

BWPT raih pinjaman Rp1,54 triliun

13 September 2016

Eagle High Plantation (BWPT) meraih pinjaman senilai Rp1,54 triliun. Perseroan menandatangani letter of undertaking sebagai jaminan dengan Bank Negara Indonesia (BBNI) untuk mendapatkan pinjaman tersebut. Adapun pinjaman itu akan diterima sejumlah anak usaha, yakni PT Mandiri Kapital Jaya, PT Multikarya Sawit Prima, PT Arrtu Agro Nusantara, PT Arrtu Borneo Perkebunan, dan PT Arrtu Plantaion. Tujuan pinjaman tersebut adalah untuk pembiayaan kembali perkebunan kelapa sawait serta pengembangan usaha perkebunan dan pabrik kelapa sawit anak usahanya. Perseroan menadatangani pinjaman tersebut pada 9 September 2016 dengan jangka waktu 66 bulan dan 120 bulan dari tanggal perjanjian kredit.

Related Research

Plantation
BWPT - Yields meaningful progress
Devi Harjoto, Khairunnisa Nadhifah 06 Desember 2023 Lihat Detail