Kembali
DEWA belum mendapat persetujuan private placement
21 Desember 2020
Darma Henwa (DEWA) menunda RUPSLB terkait persetujuan private placement terkait persiapan dokumen yang harus disampaikan kepada OJK. Perseroan sebelumnya berencana melakukan private placement dengan menerbitkan sebanyak 5,87 miliar saham biasa seri B dengan harga pelaksanaan Rp60 per saham.