Kembali
EXCL - XL Axiata

Dividen tunai EXCL Rp130/saham

XL Axiata (EXCL) memutuskan untuk membagikan dividen tunai sebesar 35% dari laba bersih 2011 sebesar Rp2,8 triliun. Total dividen tunai senilai Rp1,107 triliun atau setara dengan Rp130 per saham. Besaran ini lebih tinggi dibandingkan tahun lalu yang hanya sebesar 30% dari laba bersih. Dalam RUPST, perseroan juga memutuskan untuk menggunakan sisa laba sebagai cadangan umum sebesar Rp100 juta atau 0,004% dari laba bersih 2011. Sementara sebesar Rp1,722 triliun akan dicatatkan dalam saldo laba untuk mendukung pengembangan perusahaan.

Related Research

Telecommunication & Tower
EXCL - Banking on transformation
Devi Harjoto 12 Mei 2023 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
EXCL - Focused on enhancing infrastructure capabilities
Devi Harjoto 24 Februari 2023 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
EXCL - Smooth sailing
Devi Harjoto 16 Februari 2024 Lihat Detail