Kembali
Laba bersih JPFA tumbuh 10,36% YoY pada kuartal I-2020
15 Mei 2020
Japfa Comfeed (JPFA) membukukan pertumbuhan laba bersih sebesar 10,36% YoY menjadi Rp343,88 miliar pada kuartal I-2020. Penjualan neto naik dari Rp8,56 triliun pada kuartal I-2019 menjadi Rp9,08 triliun pada kuartal I-2020.