Kembali
BBNI - Bank Negara Indonesia

Pasca revaluasi aset, CAR BBNI naik

13 Januari 2016

Bank Negara Indonesia (BBNI) telah melakukan revaluasi aset menjadi Rp 12,2 triliun guna meningkatkan permodalannya. Menurut manajemen meningkatnya aset tersebut akan berpengaruh positif pada penguatan rasio kecukupan modal atau Capital Adequacy Ratio (CAR) yang berada di kisaran 2%-2,5%, dengan begitu CAR BNI meningkat menjadi 19%-21%.

Related Research

Banking & Finance
BBNI - 9M24 below; expect better ‘25F performance
Akhmad Nurcahyadi 29 Oktober 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BBNI - MoM Turnaround in May '24; Expecting In-line 1H24
Akhmad Nurcahyadi 24 Juni 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BBNI - Another solid bank only earnings in 8M24; inline
Akhmad Nurcahyadi 23 September 2024 Lihat Detail