Kembali
Penjualan mobil ASII hingga Oktober turun 2,8%
19 November 2014
Penjualan mobil pada Januari hingga Oktober tahun ini dari Astra International (ASII) turun sekitar 2,8% dibandingkan tahun lalu yang mencapai 541.480 unit menjadi 529.976 unit. Pasar mobil periode Januari hingga Oktober 2014 mengalami kenaikan sekitar 2% dari 1,02 juta pada tahun lalu menjadi 1,04 juta. Namun, ASII masih menguasai pangsa pasar sekitar 51%.