Kembali
BMRI - Bank Mandiri (Persero)

Bank Mandiri berencana menerbitkan obligasi dalam denominasi USD

Bank Mandiri (BMRI) berencana menerbitkan obligasi dalam denominasi USD senilai 200-300 juta tahun 2010 ini untuk memperkuat struktur permodalan (CAR). Perseroan belum menentukan kapan waktu penerbitan obligasi. Namun rencana tersebut sudah tercantum dalam Rencana Bisnis Bank (RBB) yang diajukan perseroan ke Bank Indonesia. Perseroan tidak akan buru-buru menerbitkan oblgiasi karena likuiditas valas perseroan saat ini masih bagus. Sampai penghujung November 2009 saja angkanya masih mencapai USD2.2 milyar

Related Research

Banking & Finance
BMRI - 1Q25 earnings 3.9% yoy; inline
Akhmad Nurcahyadi 02 Mei 2025 Lihat Detail
Banking & Finance
BMRI - Soft 1Q24 earnings growth, yet inline
Akhmad Nurcahyadi 13 Mei 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BMRI - Expecting 2H23 results to continue solid
Akhmad Nurcahyadi 02 Agustus 2023 Lihat Detail