Kembali
BBCA jajaki perusahaan tekfin asing
09 Januari 2019
Bank Central Asia (BBCA) tengah melakukan penjajakan dengan perusahaan financial berbasis teknologi (tekfin) milik asing untuk sistem pembayaran berbasis kode QR. Hal ini dilakukan untuk memfasilitasi wisatawan mancanegera yang jumlahnya terus meningkat.