Kembali
BBNI - Bank Negara Indonesia

BBNI gandeng Sea Limited kembangkan bank digital

27 April 2022

Bank Negara Indonesia (BBNI) mengembangkan Bank Mayora yang telah diakuisisi untuk menjadi bank digital dengan menggandeng partner teknologi Sea Limited. BBNI bersama Sea telah melakukan penyusunan bisnis model maupun mendesain teknologi informasi (TI) bagi Bank Mayora. Sea Limited belum menjadi pemegang saham Bank Mayora. Tetapi, pada waktu tertentu, BBNI terbuka untuk terdilusi dari 60% menjadi 50% apabila Sea mau terlibat dalam kepemilikan saham.

Related Research

Banking & Finance
BBNI - FY23 earnings inline vs street, above ‘23F KBVS
Akhmad Nurcahyadi 29 Januari 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BBNI - 8M25 earnings: inline with our ‘25F, below consensus
Akhmad Nurcahyadi 01 Oktober 2025 Lihat Detail
Banking & Finance
BBNI - Solid start to enter the possible headwind
Akhmad Nurcahyadi 27 Januari 2023 Lihat Detail