Kembali
BBNI - Bank Negara Indonesia

BBNI menargetkan segmen bisnis kredit konsumer tumbuh 12,5%-15% pada tahun 2018

30 April 2018

Bank Negara Indonesia (BBNI) menargetkan segmen bisnis kredit konsumer tumbuh 12,5%-15% pada tahun 2018. Adapun salah satu subsegmen yang dapat diggenjot yakni penyaluran kredit kepemilikan rumah (KPR) serta payroll dan kartu kredit. Kendati agresif membidik kenaikan penyaluran kredit, perseroan juga akan menjaga rasio kredit bermasalah tetap rendah.

Related Research

Banking & Finance
BBNI - 1H24 PATMI at IDR10.69tn vs our forecast of IDR10.76tn; i...
Akhmad Nurcahyadi 23 Agustus 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BBNI - FY23 earnings inline vs street, above ‘23F KBVS
Akhmad Nurcahyadi 29 Januari 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BBNI - MoM Turnaround in May '24; Expecting In-line 1H24
Akhmad Nurcahyadi 24 Juni 2024 Lihat Detail