Kembali
BBTN - Bank Tabungan Negara (Persero)

BBTN akan terbitkan NCD di tahun 2016

29 Desember 2015

Bank Tabungan Negara (BBTN) siap untuk menerbitkan kembali Netiable Certificate Deposits (NCD) pada tahun 2016. Kisaran kebutuhan dana BTN dari NCD akan menyesuaikan dengan kondisi pasar, dimana nilainya bisa Rp 1 triliun - Rp 1,5 triliun setiap penerbitan. BTN membuka peluang untuk melakukan tiga kali penerbitan NCD pada tahun 2016. Tujuan BTN menerbitkan NCD adalah sebagai dana pendukung ekspansi kredit sekaligus refinancing NCD sebelumnya. Di sisi lain, BTN terus memantau kondisi pasar dalam rencana penerbitan NCD, terutama terkait bunga yang ditawarkan.

Related Research

Banking & Finance
BBTN - Proxy of promising mortgage market
Akhmad Nurcahyadi 28 Desember 2022 Lihat Detail
Banking & Finance
BBTN - Below than expected 1H24 result
Akhmad Nurcahyadi 01 Agustus 2024 Lihat Detail
Banking & Finance
BBTN - Inline 1Q24 earnings
Akhmad Nurcahyadi 30 April 2024 Lihat Detail