Kembali
CTRA - Ciputra Development

CTRA tebus MTN CTRP

02 Desember 2016

Ciputra Development (CTRA) akan menebus surat utang medium term notes yang diterbitkan Ciputra Property (CTRP) senilai SGD 18 juta seiring dengan rencana penggabungan usaha atau merger. Pemegang surat utang dengan nilai pokok sekitar SGD 40 juta memilih dibayar sesuai dengan tanggal jatuh tempo pada 2018.

Related Research

Property & Real Estate
CTRA - Toning down 2024F earnings estimate
Benyamin Mikael 19 April 2024 Lihat Detail
Property & Real Estate
CTRA - Envisioning a new high in marketing sales for 2024
Benyamin Mikael 16 Januari 2024 Lihat Detail
Property & Real Estate
CTRA - Maintaining the positive momentum in 2024
Benyamin Mikael 08 November 2023 Lihat Detail