Kembali
JPFA Makasar terapkan SNI
18 September 2017
Japfa Comfeed Indonesia (JPFA) unit Makassar konsisten menerapkan Standar Nasional Indonesia (SNI) dalam memproduksi pakan ternak untuk kebutuhan di wilayah Sulawesi. Hasil kerja sama semua komponen perusahaan ini, sehingga dapat mengantar salah satu unit produsen pakan terbesar di Indonesia dapat meraih penghargaan SNI Award dua tahun berturut-turut dari BSN.