Kembali
KLBF - Kalbe Farma

KLBF dan EPMT dirikan entitas anak

14 November 2019

Kalbe Farma (KLBF) dan anak usahanya, Enseval Putera Megatrading (EPMT) telah mendirikan entitas anak pada 11 November 2019 bernama Emos Global Digital (EGD). Modal dasar pendirian EGD sebesar Rp50 miliar sementara modal disetor dan ditempatkan senilai Rp25 miliar. Dari modal disetor dan ditempatkan, KLBF menguasai 65% atau senilai Rp16,25 miliar dan sisanya EPMT sebesar Rp8,75 miliar (35%).

Related Research

Consumer
KLBF - Expects a Brighter 24F, after a weak 23f
Andre Suntono 20 Maret 2024 Lihat Detail
Consumer
KLBF - Terus bertumbuh di kuartal II/2022
Winny Rahardja 05 Agustus 2022 Lihat Detail
Healthcare
KLBF - Sustaining growth further, after solid 1H25 results
Andre Suntono 28 Agustus 2025 Lihat Detail