Kembali
Nilai transaksi e-commerce BBNI tumbuh 26% YoY pada 2018
06 Maret 2019
Bank Negara Indonesia (BBNI) membukukan pertumbuhan nilai transaksi melalui e-commerce mencapai 26% YoY menjadi Rp15,7 triliun per Desember 2018. Pencapaian itu seiring dengan kenaikan transaksi melalui e-commerce yang meningkat 17,8% YoY menjadi 17,4 juta transaksi. Pertumbuhan tersebut sejalan dengan upaya perseroan membangun digital ecosystem dan meningkatkan kerja sama B2B2C dengan sejumlah perusahaan e-commerce, startup, dan fintech