Kembali
TLKM - Telekomunikasi Indonesia (Persero)

TLKM kolaborasi dengan Telstra Ventures

05 Agustus 2016

Pemotongan biaya interkoneksi seluler tidak berdampak besar terhadap kinerja PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel), anak usaha Telekomunikasi Indonesia (TLKM), karena sebagian besar revenue banyak ditopang dari segmen bisnis data sebesar 42%. Sedang pendapatan dari interkoneksi hanya mencapai 6% dari total pendapatan perseroan, dengan 90% percakapan terjadi masing-masing pelanggan secara on-net. Interkoneksi Telkomsel terjadi di legasi service voice dan SMS. Sementara patterns voice dan SMS tidak terlalu banyak pertumbuhannya.

Related Research

Telecommunication & Tower
TLKM - 4Q24F still growing, but ‘25F forecast lowered
Steven Gunawan 25 Maret 2025 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - Lower ‘25 forecast, but B2B momentum remains intact
Steven Gunawan 05 Mei 2025 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - 9M25 miss, but B2B and IndiHome cushion the decline
Steven Gunawan 04 November 2025 Lihat Detail