Kembali
TLKM - Telekomunikasi Indonesia (Persero)

TLKM pacu bisnis internasional

22 Juni 2018

Telekomunikasi Indonesia (TLKM) terus memacu program bisnis dan ekspansi internasional dengan mengandalkan anak usaha Telekomunikasi Indonesia International (Telin) sebagai mesin pertumbuhan. Hal ini dibuktikan dengan peluncuran data center NeutcentrIX HK-1 di Hong Kong. Bahkan, Telin mengelola 19 kabel laut internasional dengan panjang hingga 163,5 ribu km, memiliki 57 point of presence (PoP) di 27 negara, dan mengelola 4 data center di luar negeri dengan merek NeucentrIX

Related Research

Telecommunication & Tower
TLKM - An attractive entry point
Devi Harjoto 03 Agustus 2023 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - Reinforcing grand strategy
Devi Harjoto 12 September 2023 Lihat Detail
Telecommunication & Tower
TLKM - Banking on burgeoning demand for digital infra
Devi Harjoto 09 Januari 2023 Lihat Detail