CIMB (YU) Recommend TRADING BUY ISAT - TP 6600
Indosat menyatakan pendapatan 9M10 kotor naik 3% karena perseroan melakukan penyesuaian akunting biaya pemasaran, dari pengurangan pendapatan hingga pencatatan sebagai biaya. Selain itu Indosat memasukkan pendapatan dari sewa menara ke pendapatan seluler, yang memberikan kontribusi 1.4% terhadap pendapatan seluler 9M10. CIMB (YU) percaya kedua hal ini yang memberikan tambahan 4% terhadap pendapatan jasa seluler, menambah lebih dari 1% pt QoQ pada tiga kuartal terakhir. r YU menilai bahwa kenaikan 34% QoQ pada depresiasi terjadi karena reklasifikasi pada pekerjaan-aset-dalam mengembangkan sebagai aset tetap, mengindikasikan kenaikan tajam pada hutang dan amortisasi. YU percaya depresiasi akan mengalami kenaikan lebih banyak jika capex mengalami kenaikan. Perusahaan – perusahaan telekomunikasi YTD mengeluarkan capex sebesar Rp 4.3 triliun hanya 55% dari yang diindikasikan sebesar Rp 7.8 triliun. r Indosat memperkirakan pendapatan industri 2011 mengalami pertumbuhan pada kisaran puluhan, di atas penilaian XL pada satu angka yang tinggi, namun perseroan tidak menjelaskan perkiraan terhadap pendapatan perseroan Indosat memperkirakan lebih banyak penghematan pada operasional dan pemeliharaan, biaya personil dan utilitas. YU berasumsi bahwa margin EBITDA FY11 akan mengalami kenaikan 0.7% point menjadi 49.7%. r Indosat belum mengambil langkah strategis apapun mengenai menara yang dimiliki perseroan. Untuk sementara waktu perseroan akan menyewakan menaranya. Perseroan akan menyewakan 2,500 menara dan 500 menara untuk kebutuhan perseroan sendiri. r YU memberikan rekomendasi TRADING BUY dan target harga Rp 6,600