Kembali
KLBF akan membuka cabang baru wilayah Indonesia bagian timar
13 November 2015
Kalbe Farma (KLBF) akan membuka cabang baru di beberapa lokasi, terutama memperbesar jangkauan distribusi ke wilayah Indonesia bagian timur. Wilayah timur yang dimaksud bisa terletak di kawasan Sulawesi, Nusa Tenggara, atau Papua. Jumlah kantor cabang yang akan dibangun sekitar satu atau dua. Adapun alokasi dana yang dianggarkan untuk kebutuhan itu sekitar Rp250 miliar-Rp300 miliar pada tahun depan.