Back
BBNI - Bank Negara Indonesia

BBNI usulkan pengurangan rasio pembagian dividen menjadi 20%

Bank Negara Indonesia (BBNI) mengajukan permohonan resmi kepada Kementerian BUMN untuk pengurangan rasio pembagian dividen menjadi 20% dari tahun lalu sebesar 30%. Jika disetujui, dividen yang dibayarkan akan mencapai Rp1,16 triliun mengingat laba bersih perseroan 2011 sebesar Rp5,81 triliun. Usulan dividen 20% tersebut juga mempertimbangkan CAR perseroan. Hingga kuartal I-2012, kredit perseroan diperkirakan mengalami kenaikan sekitar 0,7%.

Related Research

Banking & Finance
BBNI - Solid start to facing any uncertainty surprise
Akhmad Nurcahyadi 05 May 2023 See Detail
Banking & Finance
BBNI - Inline 7M25 PATMI, yet below consensus’
Akhmad Nurcahyadi 03 September 2025 See Detail
Banking & Finance
BBNI - 9M24 below; expect better ‘25F performance
Akhmad Nurcahyadi 29 October 2024 See Detail