Back
BBRI - Bank Rakyat Indonesia (Persero)

BBRI tambah modal ke BRI Finance

02 January 2019

Bank Rakyat Indonesia (BBRI) telah meningkatkan penyertaan modal ke salah satu anak usahnya, BRI Finance, pada 21 Desember 2018. Peningkatan jumlah modal sebesar Rp100 miliar menyebabkan porsi kepemilikan BBRI di BRI Finance meningkat menjadi 99,65% dari sebelumnya 99%. Dengan peningkatan modal tersebut, diharapkan akan memperkuat BRI Finance dalam menjalankan ekspansi bisnisnya.

Related Research

Banking & Finance
BBRI - Robust 4M24 earnings, expect healthy 1H24 result
Akhmad Nurcahyadi 13 June 2024 See Detail
Banking & Finance
BBRI - Inline 1H25, attractive valuation
Akhmad Nurcahyadi 01 August 2025 See Detail
Banking & Finance
BBRI - Solid prospects remain, raising our ‘24F EPS
Akhmad Nurcahyadi 26 October 2023 See Detail