Back
BBRI - Bank Rakyat Indonesia (Persero)

BBRI telah salurkan kredit Rp15,39 triliun hingga 15 Juli

16 July 2020

Bank Rakyat Indonesia (BBRI) telah menyalurkan kredit dari penempatan dana pemerintah sebesar Rp13,59 triliun kepada 295.617 debitur. Realisasi tersebut telah melampaui penempatan dana pemerintah sebesar Rp10 triliun. Penyaluran kredit tersebut didominasi ke segmen mikro, KUR sebesar Rp5,15 triliun, mikro non KUR sebesar Rp4,1 triliun, segmen kecil ritel dan menengah sebesar Rp4,34 triliun.

Related Research

Banking & Finance
BBRI - Solid prospects remain, raising our ‘24F EPS
Akhmad Nurcahyadi 26 October 2023 See Detail
Banking & Finance
BBRI - Inline FY24 earnings
Akhmad Nurcahyadi 14 February 2025 See Detail
Banking & Finance
BBRI - Inline 10M24 bank only earnings
Akhmad Nurcahyadi 05 December 2024 See Detail