Back
BMRI - Bank Mandiri (Persero)

BMRI gandeng Bukalapak dan Pinhome.id

28 February 2020

Bank Mandiri (BMRI) menggandeng 2 platform digital yaitu Bukalapak dan Pinhome.id, bersinergi dalam mendorong bisnis Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dan penyediaan serta pemasaran properti secara daring (online). Dalam mendorong ekspansi produk KPR secara daring bersama Bukalapak, akan dilakukan melalui fitur baru yakni BukaRumah. Para pengguna Bukalapak akan ditawarkan stok properti di seluruh Indonesia yang berasal dari pengembang rekanan dan secara bertahap akan diperbarui oleh Pinhome.id.

Related Research

Banking & Finance
BMRI - Expecting 2H23 results to continue solid
Akhmad Nurcahyadi 02 August 2023 See Detail
Banking & Finance
BMRI - Flat 5M25 earnings, yet strong in May25; in line
Akhmad Nurcahyadi 30 June 2025 See Detail
Banking & Finance
BMRI - 1H25 earnings miss on one-time opex spike; below
Akhmad Nurcahyadi 24 September 2025 See Detail