Back
BBRI - Bank Rakyat Indonesia (Persero)

BRI membukukan laba bersih triwulan III-2011 sebesar Rp 10,43 triliun

Bank Rakyat Indonesia (BBRI) membukukan laba bersih triwulan III-2011 sebesar Rp 10,43 triliun atau naik 56,69% YoY dibanding sebelumnya Rp 6,66 triliun. Kredit tumbuh 20,83% YoY menjadi Rp 276,32 triliun, dari posisi setahun sebelumnya sebesar Rp 228,70 triliun. Return on asset (ROA) menjadi 4,67%, return on equity (ROE) sebesar 39,86%, dengan rasio kecukupan modal (CAR) sebesar 14,84%. Manajemen BBRI optimis bahwa Laba bersih sepanjang tahun ini diyakini akan menembus Rp12,5 triliun, bahkan bisa mencapai Rp14 triliun.

Related Research

Banking & Finance
BBRI - Weak 1Q25 PATMI on higher provisions and soft top line
Akhmad Nurcahyadi 09 May 2025 See Detail
Banking & Finance
BBRI - Banking on sustainable micro growth
Devi Harjoto, Budi Rustanto 01 August 2022 See Detail
Banking & Finance
BBRI - Expecting Stronger Impact From The Synergy
Akhmad Nurcahyadi 29 November 2022 See Detail