Back
BBCA - Bank Central Asia

Dana tebusan tax amnesty BBCA Rp40 triliun pekan I Oktober

07 October 2016

Bank Central Asia (BBCA) mencatat hingga pekan pertama Oktober 2016 jumlah dana tebusan yang berhasil dikumpulkan sebesar Rp 40 triliun. Namun BBCA belum merinci jumlah dana repatriasi yang masuk. Rincian dana repatriasi akan menunggu sampai akhir periode II pada Desember 2016. Beberapa instrumen yang disiapkan bank untuk menampung dana yang berasal dari amnesti pajak adalah reksadana, deposito dan surat berharga. Hal ini diharapkan bisa memenuhi keperluan nasabah terkait opsi penempatan dana. Menurut manajemen, jumlah dana repatriasi yang masuk ke BCA masih belum optimal. Ke depan BCA juga masih belum bisa memperkirakan total dana yang akan masuk dan dalam bentuk US dolar atau rupiah.

Related Research

Banking & Finance
BBCA - 9M24 earnings above solid 25F growth to continue
Akhmad Nurcahyadi 28 October 2024 See Detail
Banking & Finance
BBCA - Another robust bank only (11M24) earnings; ‘25F to contin...
Akhmad Nurcahyadi 19 December 2024 See Detail
Banking & Finance
BBCA - 8M25 PATMI; above ours, inline vs cons.
Akhmad Nurcahyadi 22 September 2025 See Detail