Back
ISAT - Indosat

Indosat (ISAT) berencana mencari dana restrukturisasi utang ke pasar tahun 2010

Indosat (ISAT) berencana mencari dana restrukturisasi utang ke pasar tahun 2010 ini. Tahun 2010 utang jatuh tempo ISAT mencapai USD 450 juta atau setara dengan Rp 4,5 triliun. Saat ini perseroan sedang menyeleksi beberapa penasihat yang potensial untuk membantu pencarian dana di pasar tersebut. Posisi kas internal Indosat saat ini sebanyak Rp 2,2-2,3 triliun. Saat ini perseroan juga sedang mengkaji rencana penerbitan obligasi (global bond).

Related Research

Telecommunication & Tower
ISAT - Mark the beginning of new era
Devi Harjoto 16 September 2022 See Detail
Telecommunication & Tower
ISAT - Cost discipline offsets muted top-line growth
Steven Gunawan 30 October 2025 See Detail
Telecommunication & Tower
ISAT - Resilient ‘25F growth despite rising costs
Steven Gunawan 12 February 2025 See Detail