Back
EXCL - XL Axiata

XL Axiata (EXCL) melakukan refinancing utang senilai Rp 960 miliar

XL Axiata (EXCL) melakukan refinancing utang senilai Rp 960 miliar pada pertengahan September dari seharusnya jatuh tempo di 2012. Pembiayaan kembali ini dilakukan untuk menutup utang kepada Bank Mandiri (BMRI) dengan jumlah yang sama guna meringankan beban bunga yang besar. Dana pelunasan bersumber dari utang baru yang diperoleh dari Bank of Tokyo Mitsubishi UFJ senilai Rp 1 triliun. Dengan pelunasan kepada BMRI tersebut, perseroan masih memiliki sisa utang Rp 1,5 triliun serta obligasi senilai Rp 1,5 triliun dengan jatuh tempo sisa utang adalah tahun 2012. Perseroan siap melakukan refinancing lanjutan dan tengah mencari pinjaman dengan bunga yang lebih rendah dengan tenor lebih pendek yaitu 3 tahun.

Related Research

Telecommunication & Tower
EXCL - Solid ‘24 results; Merger focus for ‘25
Steven Gunawan 14 February 2025 See Detail
Telecommunication & Tower
EXCL - Trying to dive deeper
Steven Gunawan 11 September 2024 See Detail
Telecommunication & Tower
EXCL - Underpinned by momentum of price repair
Devi Harjoto 01 August 2023 See Detail