Back
        
        
          
          
            
            
          
          
      
    BNI optimis dapat meraih dana hingga sebesar USD1,1 miliar
Bank Negara Indonesia (BBNI) optimis dapat meraih dana hingga sebesar USD1,1 miliar atau sekitar Rp10 triliun dari pelepasan saham kembali ke publik (right issue). Target awal dari rencana right issue BBNI mematok mendapatkan dana sebesar USD400 juta. Lalu kemudian target itu dinaikan menjadi USD600 juta, dan akhirnya sekarang dinaikan lagi menjadi USD1,1 miliar.