Back
Telekomunikasi Indonesia (TLKM) menganggarkan dana sebesar Rp 1 triliun
Telekomunikasi Indonesia (TLKM) menganggarkan dana sebesar Rp 1 triliun untuk keperluan akuisisi. Salah satunya akan digunakan untuk membeli sebuah perusahaan telekomunikasi asal Kamboja.